Berikut ini adalah contoh latihan online soal PPPK Kesehatan Bidan. Mudah-mudahan dapat digunakan sebagai sarana latihan dapam mempersiapkan ujian PPPK Kesehatan Bidan. Semoga Bermanfaat dan sukses selalu
1. Berikut ini adalah alasan mengapa diperlukan pelayanan kebidanan di komunitas, kecuali…
A. AKI dan AKB di Indonesia masih cukup tinggi
B. 30% persalinan masih ditolong dukun
C. Keseimbangan status sosial dan peran gender
D. Masih kurang fasilitas dan nakes di tingkat pelayanan dasar dan daerah terpencil
E. Tingkat K1 dan K4 masih belum mencapai target
Kunci Jawaban : C
2. Prinsip dasar bekerja di komunitas adalah berikut ini, kecuali…
A. Hakekatnya merupakan penerapan ilmu kebidanan di lingkungan masyarakat di wilayah tertentu
B. Mempunyai wilayah kerja dan tanggung jawab terhadap kesehatan masyarakat di sekitar wilayah kerja
C. Memberikan pelayanan kebidanan untuk pasien di klinik saja
D. Tidak memandang individu dari segi biologis saja, tapi juga sebagai unsur sosial dan budaya tertentu
E. Bekerja dengan memandang faktor lingkungan dan perilaku di masyarakat
3. Sasaran utama pelayanan kebidanan komunitas…..
A. Wanita dalam kurun waktu reproduksi
B. Anak batita
C. Tokoh masyarakat
D. Pemerintah
E. Pasien dengan keganasan reproduksi
Kunci Jawaban : A
4. Program POSYANDU mencakup kegiatan……
A. KIA – KB, Gizi, Imunisasi, Penanggulangan Diare
B. KIA – KB, Gizi, Imunisasi, Lansia
C. KIA – KB, Gizi, Lansia, Penanggulangan Diare
D. KIA – KB, Gizi, Imunisasi, Lansia, Diare
E. KIA – KB, Gizi, Lansia, Gizi
Kunci Jawaban : A
5. Bidan dalam melaksanakan asuhan antenatal harus sesuai dengan standar asuhan kebidanan yaitu...
A. Standar 3, 4, 5, 6, 7, 8
B. Standar 2, 3, 4, 5, 6, 7
C. Standar 1, 2, 3, 4, 5, 6
D. Standar 4, 5, 6, 7, 8, 9
E. Standar 9,10,11,12,13
Kunci Jawaban : A
6. Bidan harus melaksanakan palpasi abdomenal setiap kunjungan antenatal, memperkirakan usia kehamialn, menentukan letak janin, menentukan bagian bawah janin dan mendengarkan DJJ, menentukan bagian terbawah sudah masuk PAP atau belum, mencari kelainan dalam masa kehamilan ibu, merupakan standar....
A. Standar 3
B. Standar 4
C. Standar 5
D. Standar 6
E. Standar 7
Kunci Jawaban : C
7. Dalam melaksanakan manajemen ibu antenatal bidan harus sesuai dengan .....
A. Permenkes no 28 tahun 2017
B. UU Kesehatan no 23 tahun 1996
C. Standar pelayanan kebidanan
D. Standar praktek kebidanan
E. Permenkes no 1464 tahun 2010
Kunci Jawaban : C
8. Tujuan desa siaga adalah?
A. Mewujudkan masyarakat sehat, peduli dan tanggap terhadap masalah kesehatan di wilayahnya
B. Mewujudkan masyarakat yang sehat akibat peningkatan kinerja tenaga kesehatan di masyarakat
C. Meningkatkan kesehatan masyarakat melalui program kerjasama dengan CSR
D. Menurunkan angka pengangguran, buta huruf dan meningkatkan lapangan kerja
E. Membangun desa yang mampu siap dan waspada menghadapi bencana alam
Kunci Jawaban : A
(1) Minimal memiliki pos kesehatan desa
(2) Memiliki sistem gawat darurat berbasis klinis
(3) Memiliki sistem pembiayaan kesehatan secara mandiri
(4) Masyarakat berperilaku hidup bersih dan sehat
9. Berdasarkan pernyataan diatas, yang merupakan ciri pokok desa siaga adalah?
A. 1,2,3
B. 1,3,4
C. 1,2
D. 1,3
E. 1,4
Kunci Jawaban : B
B. 1,3,4
C. 1,2
D. 1,3
E. 1,4
Kunci Jawaban : B
10. Bidan desa mengidentifikasi masalah kesehatan dan daftar potensi di desa yang dapat didayagunakan dalam mengatasi masalah-masalah kesehatan tersebut, termasuk dalam rangka membangun poskedes. Kegiatan diatas adalah bentuk dari?
A. Survei mawas diri
B. Musyawarah mufakat desa
C. Analisis situasi
D. Pemetaan wilayah
E. Analisis kohort
Kunci Jawaban : A
soal pppk bidan
contoh soal pppk bidan
contoh soal pppk bidan 2022
download soal pppk bidan 2021
soal pppk bidan 2022
kumpulan soal pppk bidan
soal pppk bidan 2023
soal pppk bidan pdf
soal pppk bidan 2022 pdf
bank soal pppk bidan
soal pppk bidan 2022 dan kunci jawaban pdf
soal pppk bidan ahli pertama
contoh soal pppk bidan 2022 pdf
contoh soal pppk bidan 2021
contoh soal pppk kesehatan bidan 2022
contoh soal pppk kesehatan bidan
contoh soal manajerial pppk bidan
contoh soal sosiokultural pppk bidan
contoh soal kompetensi teknis pppk bidan
contoh soal pppk tenaga kesehatan bidan
contoh soal p3k bidan dan jawabannya
ebook soal pppk
soal soal pppk bidan
soal tes pppk bidan
fr pppk bidan
soal pppk bidan 2021
soal pppk bidan tentang imunisasi
soal pppk kesehatan bidan 2022
soal p3k kesehatan bidan
soal pppk sosio kultural bidan
soal ujian pppk kesehatan bidan 2022
kumpulan soal pppk bidan 2022
kisi soal pppk bidan
kumpulan soal pppk bidan pdf
90 soal kompetensi teknis bidan pppk 2021
latihan soal pppk bidan
latihan soal pppk bidan 2022
latihan soal pppk bidan online
soal pppk manajerial bidan
soal manajerial pppk bidan 2022
soal manajerial pppk bidan
soal try out pppk bidan
soal p3k bidan 2022 pdf
contoh soal p3k bidan pdf
soal pppk kebidanan 2022 pdf
pembahasan soal pppk bidan
pdf soal pppk bidan
download soal pppk bidan 2022 pdf
soal p3k bidan 2022
soal pppk bidan terampil 2022
soal pppk bidan terampil
soal p3k bidan tahun 2022
soal p3k bidan teknis
kisi kisi soal pppk bidan tahun 2022
soal pppk untuk bidan
soal ujian pppk bidan 2022
soal ujian pppk bidan
soal ujian pppk bidan 2021
contoh soal ujian pppk bidan
video soal pppk
video soal p3k
video soal p3k teknis
soal wawancara pppk bidan
youtube soal pppk
youtube soal p3k
youtube soal p3k 2021
soal pppk kebidanan 2022
soal p3k bidan 2021
soal pppk kebidanan 2021
contoh soal pppk guru bimbingan konseling
bentuk soal pppk
bobot soal pppk
soal2 ukom bidan
cara cek lulus ukom bidan
standar kelulusan ukom bidan
ukom bidan online
buku ukom bidan 2020
uji kompetensi bidan terbaru
panduan ukom bidan 2020
buku ukom bidan 2019
panduan ukom bidan 2021
ujian ukom kebidanan
ukombidan
ukom kebidanan 2020
biaya ukom bidan 2021
ukom profesi bidan 2021
ukom retaker bidan
ukom d3 kebidanan
ukom bidan d3 2020
ukom bidan kemendikbud
ukom retaker bidan adalah
ukom kebidanan
retaker ukom bidan
modul ukom bidan 2021
ukom bidan 2020
uji kompetensi bidan
pendaftaran ukom bidan 2021
ukom bidan 2021
pengumuman ukom bidan 2020
pengumuman ukom bidan 2021
ukom bidan
0 Comments