KISI-KISI UJI KOMPETENSI BIDAN LINGKUP BAYI BARU LAHIR



Kisi-kisi ujian atau ruang lingkup uji kompetensi ini dikembangkan dan ditetapkan secara nasional, mengacu pada standar kompetensi lulusan/capaian pembelajaran D III Kebidanan. Bila anda memahami peta pembelajaran seperti tergambar dalam blueprint akan memudahkan anda dalam menentukan strategi belajar dan mengerjakan soal secara efektif.


Gambaran ruang lingkup isi materi dibawah ini kami kelompokkan berdasarkan tinjauan 3 dalam blue print uji kompetensi Nasional
  1. REMAJA
  2. PRAKONSEPSI
  3. HAMIL
  4. BERSALIN
  5. NIFAS
  6. MASA ANTARA
  7. PERIMENOPAUSE
  8. BAYI BARU LAHIR
  9. BAYI DAN BALITA

Fisiologis BBL

1

Asuhan pada bayi segera setelah lahir sampai 2 jam pertama

Inisiasi menyusu dini (IMD)

·    Kapan dilakukan (waktu)

·    Mengapa dilakukan (manfaat)

·    Bagaimana melakukannya?

Bounding attachment

·    Apa yang disebut bonding attachment?

·    Apa manfaatnya?

·    Kapan dilakukan?

·    Bagaimana cara melaku- kannya?

Antropometri

·    Apa saja yang diperiksa?

·    Bagaimana hasil pemerik- saan yang normal?

Pemberian salep mata

·    Apa yang diberikan

·    Kapan diberikan

·    Bagaimana cara pemberian

Immunisasi

·    Apa saja imunisasi yang diberikan

·    Apa tujuannya

·    Kapan diberikan

·    Kontra indikasi pemberian imunisasi pada BBL

·    Berapa dosisnya dan bagaimana cara pemberi- annya?

Pencegahan hipotermi

·    Apa yang disebut hipotermi (pengertian)?

·    Apakah tindakan preventif yang dilakukan?

·    Bagaimana penanganann- ya/kebutuhan BBL dengan hipotermi?

Deteksi dini komplikasi, rujukan dan kegawatdaruratan BBL

1

Deteksi dini kom- plikasi dan ruju- kan serta kegawat- druratan BBL usia 2 jam 28 hari

Asfiksia

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apasaja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

BBLR

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apasaja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Ikterus Neonato- rum

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apasaja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

 

Tetanus Neona- torum

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apasaja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Infeksi Neonatus

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apasaja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Diare

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apasaja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

 

 

Jejas persalinan

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apa saja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Cacat bawaan/ kelainan kon- genital

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apa saja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Deteksi dini masalah yang sering timbul

1

2 jam 28 hari

Oral trush

·    Bagaimana pencegahannya?

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apasaja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Diaper rash

·    Bagaimana pencegahannya?

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Ap asaja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Seborhoe

·    Bagaimana pencegahannya?

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apa saja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Miliaria

·    Bagaimana pencegahannya?

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apa saja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Bercak Mongol

·    Bagaimana pencegahannya?

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apa saja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Hemangioma

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apasaja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?

Obstipasi

·    Bagaimana pencegahannya?

·    Bagaimana tanda dan ge- jalanya (pengkajian)?

·    Apas aja kebutuhannya (pe- rencanaan, implementasi, evaluasi)?



soal2 ukom bidan
cara cek lulus ukom bidan
standar kelulusan ukom bidan
ukom bidan online
buku ukom bidan 2020
uji kompetensi bidan terbaru
panduan ukom bidan 2020
buku ukom bidan 2019
panduan ukom bidan 2021
ujian ukom kebidanan
ukombidan
ukom kebidanan 2020
biaya ukom bidan 2021
ukom profesi bidan 2021
ukom retaker bidan
ukom d3 kebidanan
ukom bidan d3 2020
ukom bidan kemendikbud
ukom retaker bidan adalah
ukom kebidanan
retaker ukom bidan
modul ukom bidan 2021
ukom bidan 2020
uji kompetensi bidan
pendaftaran ukom bidan 2021
ukom bidan 2021
pengumuman ukom bidan 2020
pengumuman ukom bidan 2021
ukom bidan

Post a Comment

0 Comments